GINGSENG JAWA

 

Gambar Tanaman

Nama Latin

:

Talinum paniculatum

Nama Daerah

:

Kolesom jawa, som jawa atau ginseng jawa

Famili

:

Talinaceae

Kandungan Kimia

:

Kandungan senyawa kimia antara lain adalah saponin, flavonoid, dan tannin. Secara farmakologis akar tanaman ginseng jawa juga mengandung senyawa-senyawa kimia yang bersifat androgenik. Senyawa androgenik yang berhasil diidentifikasi dari akar tanaman ginseng jawa adalah stigmast 5-en 3-ol atau disebut juga senyawa Bsitosterol yang termasuk dalam golongan sterol tumbuhan

Khasiat dan Kegunaan

:

Memiliki aktivitas biologi sebagai antibakteri, antiinflamasi, dan memperlancar ASI.

Resep Tradisional

:

 

Daftar Pustaka

:

Barnes, J., Anderson, L. A., dan Phillipson, J. D., 2002, Herbal Medicines, Second edition, Pharmaceutical Press, London : Halaman 269-274.

Fassihi, A.R., Kanfer, I., 1986, Effect of Compressibility and Powder Flow Properties on Tablet Weight Variation : Drug Development andIndustrial Pharmacy, Twelfth Edition, Marcel Dekker, New York: Halaman 321- 358, 1947-1966

Lebih baru Lebih lama